Jumat, 08 Juni 2012

Bentuk-bentuk Motivasi Belajar


Bentuk-bentuk Motivasi Belajar
Di dalam kegiatan belajar peranan motivasi baik intrinsik maupun ekstrinsik sangat di perlukan. Ada beberapa bentuk dan cara untuk menumbuhkan motivasi dalam kegiatan di sekolah yaitu :
1.      Memberi angka
Angka dalam hal ini sebagai simbol dan nilai kegiatan belajar yang baik,maka siswa  yang utama justru mencapai angka/nilai yang baik.

baca selengkapnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar